
Artikel
Karina merupakan salah satu hero Assassin terbaik di Mobile Legends yang memiliki kemampuan sangat mematikan. Hal tersebut dikarenakan Karina memiliki damage bertipe magical. Walaupun Karina sudah jarang digunakan namun damage yang dikeluarkan oleh hero ini sangat sakit dan juga mematikan. Karina mampu membunuh musuh-musuhnya dengan sangat mudah berkat kemampuan yang dimilikinya.
Namun, bukan berarti hero ini tidak dapat dikalahkan oleh hero yang lain. Ada beberapa hero Mobile Legends yang bisa mengalahkannya dengan sangat mudah. Nah, pada kesempatan kali ini, UPoint.id akan memberikanmu daftar beberapa hero terbaik yang bisa counter sekaligus mengalahkan Karina. Hero apa sajakah itu? Yuk, langsung simak saja artikel berikut ini.

Hero pertama yang bisa counter Karina adalah Zilong, Zilong merupakan salah satu hero Fighter yang memiliki attack speed yang tinggi serta damage yang sakit. Kemampuan tersebut membuat Zilong dapat menghabisi Karina dengan sangat cepat.
Selain itu, hero Zilong juga memiliki pergerakan yang sangat lincah dan kemampuan crowd control yang baik. Dengan kemampuan tersebut, Zilong bisa menculik sekaligus membunuh karina dengan sangat mudah.

Hero selanjutnya yang bisa counter Karina adalah Akai, Akai bisa mengunci pergerakan Karina dengan sangat mudah berkat kemampuan yang dimilikinya. Hero ini bisa membuat Karina tidak dapat bergerak sama sekali dengan waktu yang cukup lama. Dengan begitu, hero Akai bisa menunggu bantuan dari tim agar bisa membunuh Karina secara bersama-sama.

Selain Zilong, Chou juga merupakan salah satu hero Fighter yang bisa counter Karina. Dengan menggunakan combo skill miliknya, Chou bisa melenyapkan Karina dengan sangat cepat. Selain itu, hero Chou juga bisa mengejar Karina dengan sangat mudah, karena dia memiliki skill blink yang cukup banyak.

Hero selanjutnya yang bisa counter Karina adalah Saber, Saber bisa mengunci serta membunuh Karina dengan sangat mudah berkat skill ultimate miliknya. Hero Saber juga memiliki kemampuan yang bisa digunakan untuk mencicil HP Karina dari jarak yang cukup jauh.

Salah satu hero Mage yang bisa counter Karina adalah Aurora, Aurora merupakan salah satu hero Mobile Legends yang memiliki skill pasif cukup unik. Aurora bisa membuat Karina beku seketika berkat skill pasif miliknya.
Selain itu, hero Aurora juga memiliki skill 3 yang bisa digunakan untuk memberikan damage yang besar ke Karina. Gunakanlah combo skill Aurora agar bisa membunuh Karina dengan lebih mudah.

Hero selanjutnya yang bisa counter Karina adalah Franco, Franco merupakan salah satu Tank yang bisa menghambat serta mengunci pergerakan Karina dengan sangat mudah.
Ketika Karina ingin melarikan diri, Franco bisa menarik Karina kehadapannya dari jarak yang cukup jauh. Dengan semua kemampuan yang dimilikinya, hero Franco bisa mengalahkan Karina dengan sangat mudah

Selain Aurora, Valir juga merupakan salah satu Mage yang bisa counter Karina. Valir mampu memberikan damage yang mematikan kepada Karina dari jarak jauh.
Ketika Karina ingin menyerang Valir dari jarak dekat, Valir bisa memukul mundur Karina dengan sangat mudah. Dengan begitu, hero Valir menjadi tidak mudah untuk dikalahkan oleh Karina.
Nah, itulah 7 hero terbaik yang bisa counter sekaligus mengalahkan Karina. Dari ketujuh hero tersebut, hero mana nih yang akan kamu gunakan untuk mengalahkan Karina?
Oh iya, Jika kamu ingin top up diamond Mobile Legends, bisa langsung pesan diamond Mobile Legends di UPoint.id. Kamu juga bisa mendapatkan informasi terbaru tentang game Mobile Legends lho, yaitu dengan cara Follow Instagram UPoint.id dan Subscribe YouTube Channel UPoint eSport.
KAMU JUGA BISA BACA ARTIKEL MENARIK LAINNYA
Cara Dapat Skin Layla dan Thamuz 11.11 MLBB 2025!
>
07 November 2025
5 Tips Hemat Gacha Event Nexus Sea 11.11!
>
08 November 2025
5 Hero Fighter Gold Lane Terbaik di Mobile Legends yang Lagi Meta!
>
10 November 2025
Promo 11.11! Top Up 53+6 Diamonds Mobile Legends Dapat Bonus Tambahan! Khusus Pembayaran via ShopeePay di UPOINT.ID
>
11 November 2025
Promo 11.11! Beli Gift Card Roblox Diskon Rp20.000! Khusus Pembayaran via ShopeePay & DANA di UPOINT.ID
>
11 November 2025
Mematikan! 5 Hero Combo Aurora Terbaik di Mobile Legends
>
14 November 2025
Promo 11.11! Top Up 53+6 Diamonds Mobile Legends Dapat Bonus Tambahan! Khusus Pembayaran via ShopeePay di UPOINT.ID
>
11 November 2025
Kuat Banget! 5 Hero Combo Bane Terbaik di Mobile Legends
>
11 November 2025
5 Hero Mobile Legends Yang Cocok Pakai Item Blade of the Heptaseas
>
11 November 2025
5 Hero Marksman Counter Natan Terbaik di Mobile Legends Season Ini
>
10 November 2025