Sekali Combo Mati! Ini Build Saber Tersakit di Mobile Legends

 Artikel

 Hot

Sekali Combo Mati! Ini Build Saber Tersakit di Mobile Legends

22 Mei 2022 | by Contributor Upoint

Salah satu hero Assassin mematikan yang ada di Mobile Legends adalah Saber. Saber sendiri merupakan hero terbaik yang mampu menghabisi lawan-lawannya hanya dengan sekali combo saja.

Untuk bisa melakukan hal itu, tentu saja kamu memerlukan build Saber tersakit di Mobile Legends. Nah, kali ini UPOINT.ID mau kasih tau kamu rekomendasi build terkuat untuk Saber Mobile Legends.

Wajib Pakai! Ini Build Saber Terkuat di Mobile Legends

Description
Gambar di atas adalah rekomendasi build Saber tersakit di Mobile Legends yang bisa menghabisi lawan hanya dengan sekali combo saja.

Jika kamu belum memiliki hero ini, kamu bisa melakukan top up diamond Mobile Legends terlebih dahulu ya. Karena untuk mendapatkan hero ini kamu perlu menukarkan sejumlah diamond.

Nah, berikut adalah penjelasan mengenai item-item yang digunakan untuk melengkapi build Saber tersakit di Mobile Legends.

1. Magic Shoes

Description
Item pertama yang harus kamu beli untuk melengkapi build Saber terkuat adalah Magic Shoes. Item Movement Speed yang satu ini selain meningkatkan Movement Speed milik Saber, juga punya kemampuan untuk mengurangi Cooldown Reduction dari Saber.

Dengan item ini, tentu saja akan mudah bagi Saber untuk melakukan spam skill miliknya. Tapi kamu juga bisa menyesuaikan item ini dengan item Movement lainnya tergantung dari lawan yang kamu hadapi ya!

2. Blade of the Heptaseas

Description
Item selanjutnya yang harus dibeli oleh kamu untuk melengkapi build Saber tersakit adalah Blade of the Heptaseas. Item Attack yang satu ini mampu meningkatkan Damage yang dihasilkan oleh Saber, sehingga serangan dari hero ini akan semakin mematikan.

Apalagi item ini punya kemampuan pasif di mana jika tidak ada damage yang diterima oleh Saber selama beberapa saat, maka Basic Attack dari Saber berikutnya akan memberikan Physical Damage tambahan.

3. Hunter Strike

Description
Item selanjutnya yang harus kamu beli untuk melengkapi build Saber terkuat adalah Hunter Strike. Item Attack ini akan memberikan tambahan Physical Damage kepada Saber yang membuatnya jadi hero mematikan.

Apalagi item ini punya kemampuan pasif di mana setiap Saber menyerang lawan sebanyak 5 kali berturut-turut, maka ia akan mendapatkan tambahan Movement Speed untuk beberapa saat.

4. Endless Battle

Description
Endless Battle adalah item selanjutnya yang bisa kamu gunakan untuk meningkatkan serangan dari Saber di dalam permainan. Seperti yang kita ketahui, Endless Battle adalah item Attack yang sangat mematikan.

Item ini punya kemampuan pasif di mana setelah beberapa saat menggunakan skill, maka Basic Attack selanjutnya akan menghasilkan True Damage tambahan kepada lawan. Tentu dengan kemampuan pasif itu, serangan dari Saber akan semakin mematikan.

5. Blade of Despair

Description
Blade of Despair adalah item selanjutnya yang wajib dibeli oleh kamu ketika menggunakan Saber. Item ini bisa memberikan damage yang sangat mematikan kepada lawan, sehingga penggunaan dari Saber semakin berbahaya.

Blade of Despair juga punya kemampuan pasif di mana jika kamu menyerang lawan yang memiliki HP di bawah 50%, maka Physical Attack dari serangan Saber akan semakin kuat dan mematikan.

6. Immortality

Description
Item terakhir sebagai pelengkap dari build Saber tersakit adalah Immortality. Seperti yang kita ketahui, item Defense yang satu ini punya kemampuan untuk menghidupkan kamu kembali jika kamu berhasil dibunuh oleh lawan.

Dengan begitu, akan mudah bagi kamu untuk mengembalikan keadaan atau lolos dari sergapan lawan.

Nah, itulah penjelasan mengenai build Saber tersakit di Mobile Legends yang bisa kamu gunakan di dalam permainan. Jangan lupa di-share ke teman-teman kamu yang suka pakai hero Saber ya!

Oh iya, jangan lupa juga untuk follow Instagram UPoint.id dan Subscribe channel YouTube UPoint eSports untuk mendapatkan info dan promo terbaru lainnya.

Baca juga artikel menarik lainnya:

Trending Topics

Cashback Mantul! Beli Diamonds MLBB, Dapat Bonus Diamonds dan Kuota 2GB Tri di UPOINT.ID!

>

01 April 2024

PROMO Spesial Ramadhan! Beli Diamonds Free Fire Dapat Bonus 50 Diamonds Plus Kuota 2GB Tri di UPOINT.ID!

>

01 April 2024

Seru Banget! Beli 140 Diamonds Free Fire, Dapat Bonus 5 Diamonds Plus Kuota 2GB IM3 hanya di UPOINT.ID!

>

01 April 2024

BONUS Seru Banget! Dapetin Bonus 3 Diamonds & 2GB Kuota IM3 Saat Beli Diamonds Mobile Legends di UPOINT.ID!

>

01 April 2024

Promo Spesial Ramadhan! Dapetin Cashback Langsung dengan ShopeePay di UPOINT.ID!

>

01 April 2024

Related Topics

Gak Berkutik! 5 Hero Mage Terbaik untuk Counter Saber Mobile Legends

>

08 Maret 2024

1 Hit Mati! Ini Build Saber Jungler Tersakit Mobile Legends

>

31 Mei 2023

1 Hit Mati! Ini Build Saber Jungler Tersakit Mobile Legends

>

31 Mei 2023

1 Hit Mati! Ini Build Saber Jungler Tersakit Mobile Legends

>

31 Mei 2023

Gak Bisa Instant Kill! Ini Item Terbaik untuk Counter Saber Mobile Legends

>

11 Mei 2023