Artikel
Salah satu hero Mobile Legends yang akhir-akhir ini banyak digunakan oleh orang-orang adalah Selena. Selena sendiri merupakan hero Mage dengan kemampuan yang sangat luar biasa. Selena juga termasuk ke dalam salah satu hero Crowd Control paling menyebalkan di Mobile Legends.
Dengan menggunakan Selena, kamu bisa membuka Map dan juga memberikan Stun kepada lawan menggunakan kombinasi skill-nya. Nah, untuk kamu yang mau belajar menggunakan Selena, kali ini UPoint.id mau kasih tau tips jago menggunakan hero Selena Mobile Legends. Untuk kamu yang mau tau tips main Selena, langsung saja simak artikel ini sampai habis ya!
Tips pertama untuk kamu yang mau bermain menggunakan Selena adalah dengan memahami skill-skill milik Selena. Seperti yang kita ketahui, Selena memiliki skill berubah wujud yang nantinya akan mengganti skill miliknya.
Adapun skill-skill yang dimiliki oleh Selena antara lain adalah:
Tips pertama ketika kamu menggunakan hero Selena adalah dengan memasang Abyssal Trap. Seperti yang kita ketahui, Abyssal Trap milik Selena bisa ditumpuk hingga 3 kali. Nah, kamu bisa memasang Abyssal Trap di tempat tersembunyi atau tempat yang sering dilalui oleh lawan.
Dengan memasang Abyssal Trap, kamu bisa jadi membantu tim untuk melihat atau membuka pergerakan lawan.
Tips selanjutnya yang harus kamu lakukan ketika menggunakan Selena adalah dengan memanfaatkan kombinasi skill Abyssal Arrow dan Abyssal Trap. Jadi ketika kamu memasang Abyssal Trap, kamu bisa arahkan Abyssal Arrow ke arah lawan yang dekat dengan Abyssal Trap. Pastikan Abyssal Arrow melewati Abyssal Trap agar menyerap Abyssal Trap.
Kamu juga bisa memanfaatkan Abyssal Arrow untuk membuka Map untuk melihat pergerakan lawan.
Nah, jika kamu sudah paham mengenai kombinasi skill Abyssal Arrow dan Abyssal Trap, maka kamu bisa menggunakan kombinasi Soul Eater dan Garotte untuk memanfaatkan pasif Selena. Ketika lawan terkena efek Abyssal Arrow dan Abyssal Trap, gunakan skill Primal Darkness untuk berubah ke Mode Abyss.
Saat di mode Abyss, aktifkan skill Soul Eater terlebih dahulu. Gunakan skill Garotte untuk mendekati lawan, lalu serang lawan menggunakan skill Basic Attack yang sudah diperkuat Soul Eater. Kemudian kabur dari lawan menggunakan skill Garotte kembali.
Jika lawan memiliki HP yang rendah, besar kemungkinan ia akan langsung mati dalam sekali kombo ini. Apalagi skill pasif Selena dapat memberikan tambahan damage kepada lawan yang memiliki Abyssal Mark.
Tips terakhir yang bisa kamu lakukan saat menggunakan hero Selena adalah dengan menggunakan build item Selena yang tepat. Kamu bisa menggunakan build yang direkomendasikan oleh UPoint.id pada gambar di atas atau menggunakan build Selena yang sesuai dengan gaya bermain kamu.
Nah, itu dia tips jago menggunakan Selena Mobile Legends. Kalau kamu mau jago menggunakan Selena, jangan lupa latihan terus ya! Oh iya, jika kamu ingin melakukan top up diamond Mobile Legends, langsung saja Top Up Diamond Mobile Legends di UPoint.id.
Jangan lupa Follow Instagram UPoint.id dan Subscribe YouTube Channel UPoint eSport
BACA JUGA ARTIKEL MENARIK LAINNYA
5.000 Damage! Ini Build Suyou Tersakit di Mobile Legends
>
07 November 2024
ShopeePay x UPOINT.ID: Cashback November 2024 – Kesempatan Dapatkan 12.000 Koin Shopee!
>
11 November 2024
PROMO 11.11! Dapatkan Bonus 1888 Starstone GRATIS Setelah Top Up Token Honor of Kings!
>
11 November 2024
Tri x UPOINT.ID: Promo November! Dapatkan Bonus 5 Diamonds dan 12 Diamonds Plus Kuota Internet Tri 1 GB Setiap Pembelian Diamonds untuk Game Free Fire di UPOINT.ID!
>
13 November 2024
Siap untuk Bertanding! Ini Dia Daftar Roster Team Liquid ID untuk M6 World Championship
>
15 November 2024
Overpower! Build Terkuat Selena di Mobile Legends
>
08 Maret 2024
Map Jadi Terang! Ini Tips Main Selena Roam di Mobile Legends
>
07 Agustus 2022
Map Jadi Terang! Ini Tips Main Selena Roam di Mobile Legends
>
07 Agustus 2022
5 Item Terbaik Counter Selena Mobile Legends
>
18 Februari 2022
Auto Savage! Ini Build Selena Tersakit Mobile Legends
>
14 Februari 2022