Artikel
Free Fire merupakan game Battle Royale yang hingga saat ini menjadi game favorit bagi kalangan gamers yang ada di Indonesia. Game Free Fire ini memiliki berbagai jenis role senjata di dalamnya, salah satunya adalah Senjata Submachine Gun Free Fire.
Senjata Submachine Gun Free Fire merupakan senjata yang memiliki Rate Of Fire sangat tinggi serta memiliki damage yang sangat mematikan. Senjata ini biasa digunakan para pemain Free Fire untuk peperangan jarak dekat maupun menengah.
Nah, pada kesempatan kali ini, UPoint.id akan membahas akan membahas 5 senjata Submachine Gun Free Fire yang saat ini sedang meta di bulan Februari 2021. Mau tau apa saja jenis senjatanya? Yuk, langsung aja di simak aja artikel ini sampai habis ya!
Senjata Submachine Gun Free Fire tersakit yang pertama adalah senjata Vector. Senjata Vector adalah senjata dual pertama di Free Fire. Senjata ini merupakan senjata jarak dekat yang memiliki damage yang sangat mematikan di Free Fire. Dengan senjata Vector ini, kamu dapat memegang satu Vector ataupun dual Vector.
Senjata Vector ini memiliki keunggulan yang sangat luar biasa diantaranya Rate of Fire 81%, Reload Speed 62%, Accuracy 61%, Movement Speed 69% dan Damage 47% yang membuat senjata ini menjadi senjata Submachine Gun Free Fire yang paling mematikan.
Apalagi jika kamu gunakan dengan mode dual, maka seluruh statistik keunggulannya akan di dikali lipatkan dan pastinya akan menjadi jauh lebih mematikan bagi lawannya.
Senjata Submachine Gun Free Fire tersakit berikutnya adalah senjata MP40. Senjata MP40 ini merupakan senjata yang hanya memiliki Attachment Magazine. Senjata ini memiliki kemampuan kestabilan dan memiliki Damage serta Rate Of Fire yang sangat tinggi.
Senjata MP40 ini memiliki Rate of Fire 83%, Damage 48% dan Movement Speed 63% yang membuat senjata MP40 ini sangat mematikan bagi lawannya.
Senjata Submachine Gun Free Fire tersakit berikutnya adalah Thompson. Senjata Thompson ini merupakan senjata Shotgun 2 barrel yang berkaliber besar yang digunakan untuk peperangan jarak dekat. Senjata ini memiliki damage, Movement Speed dan Rate of Fire yang sangat mematikan bagi lawannya. Senjata ini cocok sekali untuk kamu gunakan saat push ranked.
Submachine Gun Free Fire terbaik selanjutnya adalah P90. Senjata ini merupakan senjata Submachine Gun dengan Ammo Clip yang besar. Dengan kecepatan menembak yang sangat luar biasa dan sangat cocok juga, bila kamu gunakan di peperangan jarak menengah.
P90 ini memiliki Rate of Fire 76%, Damage 49%, Movement Speed 63%, dan Magazine 50%. Dengan kemampuannya tersebut, senjata P90 ini sangat cocok untuk kamu gunakan di mode ranked.
Senjata Submachine Gun yang terakhir adalah UMP. Senjata UMP merupakan senjata senapan mesin yang stabil dan cocok untuk digunakan untuk kamu yang pemain baru atau player baru di Free Fire. Senjata ini memiliki Rate of Fire 75%, Movement Speed 79%, Armor Penetration 63%, Reload Speed 62% dan Damage 48%.
Dengan kemampuan yang dimilikinya tersebut, menjadikan senjata UMP juga menjadi salah satu senjata Submachine Gun yang wajib kamu gunakan saat push ranked di Free Fire.
Nah, itu dia 5 senjata Submachine Gun Free Fire tersakit menurut UPoint.id. Gimana menurut Kamu? Sudah pernah mencoba salah satu senjata Submachine Gun tersebut? Oh ya, jika Kamu Top Up Diamond langsung aja Top Up Diamond Free Fire di UPoint.id ya.
Jangan lupa follow Instagram UPoint.id dan Subscribe YouTube Channel UPoint eSport untuk mendapatkan info & promo menarik lainnya.
BACA JUGA ARTIKEL MENARIK LAINNYA
5.000 Damage! Ini Build Suyou Tersakit di Mobile Legends
>
07 November 2024
ShopeePay x UPOINT.ID: Cashback November 2024 – Kesempatan Dapatkan 12.000 Koin Shopee!
>
11 November 2024
PROMO 11.11! Dapatkan Bonus 1888 Starstone GRATIS Setelah Top Up Token Honor of Kings!
>
11 November 2024
Tri x UPOINT.ID: Promo November! Dapatkan Bonus 5 Diamonds dan 12 Diamonds Plus Kuota Internet Tri 1 GB Setiap Pembelian Diamonds untuk Game Free Fire di UPOINT.ID!
>
13 November 2024
Siap untuk Bertanding! Ini Dia Daftar Roster Team Liquid ID untuk M6 World Championship
>
15 November 2024