Artikel
Dark System Moonton merupakan suatu kondisi ketika kamu bermain Ranked di Mobile Legends namun mendapatkan tim yang tidak seimbang atau kurang bagus yang membuatmu mengalami kekalahan.
Biasanya kamu akan bertemu dengan rekan tim yang Rank-nya di bawah kamu ataupun pertandingan yang tidak seimbang, dimana tim kamu bermain buruk sedangkan tim lawan bermain sangat baik padahal sama-sama bermain Solo Rank.
Nah, di artikel kali ini, UPOINT.ID akan membahas mengenai cara mengatasi agar tidak terkena Dark System Moonton di Mobile Legends. Langsung aja simak artikel berikut ini sampai habis ya.
Cara pertama agar kamu tidak terkena Dark System Moonton adalah mabar atau bermain Full Party. Tentunya kamu bisa bermain bersama teman rumah, teman kantor atau teman Online sehingga permainan akan lebih kompak.
Dengan bermain bersama teman yang sudah dikenal, kamu juga pastinya sudah mengetahui kemampuan mereka masing-masing sehingga akan terhindar dari Dark System dari Moonton.
Istirahat terlebih dahulu untuk tidak bermain Ranked merupakan cara selanjutnya untuk terhindar dari Dark System Mobile Legends.
Saat kamu sering kalah saat Ranked, kamu juga bisa mengganti mode yang digunakan dalam bermain. Jika sebelumnya kamu bermain mode Ranked, maka kamu bisa mengubahnya ke mode Classic atau Brawl.
Seperti yang kita ketahui, Mobile Legends telah menghadirkan fitur Match Feedback, yang dimana kamu bisa memanfaatkan fitur ini untuk memberikan Survey terkait Match yang kamu mainkan.
Kamu bisa menggunakan fitur ini ketika selesai melakukan pertandingan, ketika berada pada hasil pertandingan kamu bisa meng-klik logo kertas yang ada di bagian kiri atas pada layar. Setelah itu, kamu dapat memberikan Survey kepuasan pertandingan terkait kendala yang kamu alami.
Nah, itulah beberapa rekomendasi cara untuk mengatasi agar tidak terkena Dark System Moonton di Mobile Legends yang bisa kamu terapkan di dalam Game.
Untuk kamu yang mau melakukan top up diamond Mobile Legends, bisa lakukan top up diamond Mobile Legends di UPOINT.ID ya.
Jangan lupa juga untuk follow Instagram UPOINT.ID dan Subscribe channel YouTube UPoint eSports untuk mendapatkan info dan promo terbaru lainnya.
Baca juga artikel menarik lainnya:
Jangan Sampai Kelewatan! DISKON SPESIAL TOP UP GAME DI UPOINT.ID PAKAI SHOPEEPAY!
>
05 Mei 2025
Dominator Esports Pertahankan Gelar Juara di Battle of Stars Season 3
>
05 Mei 2025
Promo UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 5 atau 12 Diamonds Setiap Pembelian 70 atau 140 Diamonds Free Fire menggunakan pulsa XLSmart atau XLStore di UPOINT.ID!
>
09 Mei 2025
Promo UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 5 Diamonds Setiap Pembelian 70 Diamonds Free Fire menggunakan pulsa Indosat atau myIM3 di UPOINT.ID!
>
09 Mei 2025
Promo UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 5 atau 12 Diamonds Setiap Pembelian 70 atau 140 Diamonds Free Fire menggunakan pulsa Tri atau H3ROStore di UPOINT.ID!
>
09 Mei 2025
Promo UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 3 Diamonds Setiap Pembelian 77+8 Diamonds Mobile Legends menggunakan pulsa Indosat atau myIM3 di UPOINT.ID!
>
14 Mei 2025
Promo UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 3 dan 11+1 Diamonds Setiap Pembelian 53+6 atau 77+8 Diamonds Mobile Legends menggunakan pulsa Tri atau H3ROStore di UPOINT.ID!
>
14 Mei 2025
Promo UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 3 atau 11+1 Diamodns Setiap Pembelian 53+6 atau 77+8 Diamonds Mobile Legends menggunakan pulsa XLSmart atau XLStore di UPOINT.ID!
>
14 Mei 2025
Promo Terbatas! Bonus 20.000 MI-Cash & Diskon Rp9.000 untuk Pembelian di UPOINT.ID Pakai ShopeePay
>
14 Mei 2025
Promo UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 5 atau 12 Diamonds Setiap Pembelian 70 atau 140 Diamonds Free Fire menggunakan pulsa XLSmart atau XLStore di UPOINT.ID!
>
09 Mei 2025