Artikel
Game PUBg merupakan salah satu game royale battle yang punya banyak penggemar dari berbagai kalangan dan dari belahan dunia. tahukah sobat, di penghujung bulan Agustus ini ada kabar baik buat para pemain PUBG.
Pasalnya PlayStation resmi mengumumkan bahwa game gratis yang akan segera dirilis pada bulan September mendatang adalah game PlayerUnknown's Battlegrounds dan juga Street Fighter V. Pemain yang berlangganan PS Plus dipastikan bisa mengklaim game ini pada 1 September mendatang.
Dan tentu saja bagi para pemainnya, PUBG menjadi game battle royale yang ada daftar utama yang wajib dimainkan di PS Plus ini. Game PUBG memang cukup memiliki harga yang ngga murah, alias dibanderol dengan harga yang lumayan, tapi kini versi gratisnya bisa diklaim jika sobat memiliki PS Plus dan bisa langsung dimainkan dengan online multiplayer di layanan game tersebut.
Memainkan PUBG di PlayStation 4 bisa jadi kurang menarik bagi sebagian orang. Pasalnya, menembak secara taktis menggunakan controller agak sulit bila kalian enggak biasa. Tapi diluar itu semua, game PUBG ini sangat layak untuk sobat miliki di dalam Library PS4 milik kalian.
Nah sementara itu di sisi lain, Street Fighter V juga jadi tambahan menarik yang bisa kalian cobain di Plastation Plus. Sebagai seri game tarung yang sangat berkesan, game ini selalu bisa dimainkan dengan kawan sejagat atau digelar secara online. Pilihan banyak roster di dalamnya membuat kalian selalu bisa mencari karakter terbaik untuk dimainkan.
Pada bulan lalu, Fall Guys: Ultimate Knockout dan Call of Duty 2 sudah menjadi pilihan gratis yang bisa kalian coba di PlayStation Plus. Uniknya, Fall Guys berhasil merebut hati banyak pemain dan berhasil menorehkan banyak rekor. Bahkan, game ini dinobatkan sebagai game paling sukses yang dirilis lewat PlayStation Plus dan dimainkan jutaan orang setiap harinya.
Lalu apakah game PUBG ini akan menempati game favorite dan yang paling banyak dimainkan di PlayStation Plus? Tentu saja kita harus tunggu hasilnya ya sobat. Oleh karena itu ikuti terus informasi seputar dunia game favorit kamu hanya di Upoint.
Dapatkan info & promo menarik lainnya di akun Instagram UPoint.id dan jangan lupa subscribe YouTube Channel UPoint eSports.
Baca juga artikel menarik lainnya:
Dapatkan Cashback hingga 12.000 Koin Shopee Beli Diamonds Apapun di UPOINT.ID Pakai SHopeePay!
>
04 Februari 2025
Dapatkan Cashback 90% hingga 12.000 GoPay Coins! Top Up Games Apapun Hanya di UPOINT.ID!
>
05 Februari 2025
Tim Flying Dutchman dari ITB Juarai Garena Game Jam: Back For Round 2!
>
05 Februari 2025
Garena Umumkan FFWS Global Finals 2025 akan Hadir di Indonesia!
>
05 Februari 2025
Promo FLASH SALE UPOINT.ID & H3ROStore! Dapatkan Bonus 50 Diamonds dalam bentuk Voucher dan Diskon Hingga Rp26.000 Diamonds menggunakan Pulsa Tri atau H3ROStore untuk Game Free Fire di UPOINT.ID!
>
13 Februari 2025
Promo Special Valentine UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 12 Diamonds Setiap Pembelian Diamonds untuk Game Free Fire menggunakan Pulsa XL/AXIS atau XLStore di UPOINT.ID!
>
17 Februari 2025
Promo Special Valentine UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 5 Diamonds dan Kuota Internet Smartfren 1GB Setiap Pembelian Diamonds untuk Game Free Fire menggunakan Pulsa Smartfren atau MainBro di UPOINT.ID!
>
17 Februari 2025
Promo Special Valentine UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 3 Diamonds Setiap Pembelian Diamonds untuk Game Mobile Legends menggunakan Pulsa Smartfren atau MainBro di UPOINT.ID!
>
17 Februari 2025
Promo Special Valentine UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 5 Diamonds Setiap Pembelian Diamonds untuk Game Free Fire menggunakan Pulsa Tri atau H3ROStore di UPOINT.ID!
>
17 Februari 2025
Promo Special Valentine UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 3 Diamonds Setiap Pembelian Diamonds untuk Game Mobile Legends menggunakan Pulsa Tri atau H3ROStore di UPOINT.ID!
>
17 Februari 2025