
Artikel
Karakter Jota merupakan karakter yang diciptakan Garena Free Fire dari hasil kolaborasi dengan artis ternama asal Indonesia yang bernama Joe Taslim. Jota ini dikisahkan seperti anak keluarga kelas menengah yang merupakan seorang siswa biasa dan memiliki keluarga yang mencintainya yang membuat kehidupannya cukup normal. Akan tetapi ia merasa terjebak dan membutuhkan lebih banyak aksi di dalam hidupnya. Jota ini memiliki kemampuan yang dimana ketika kill menggunakan SMG atau Shotgun maka akan otomatis langsung memulihkan HP dari Jota.
Akan tetapi untuk membuat Jota semakin mematikan, maka kamu perlu kombinasikan skill karakter Jota yang mematikan. Nah, kali ini UPoint.id akan membahas 3 kombinasi skill karakter Jota Free Fire terkuat yang wajib kamu gunakan. Mau tau siapa saja karakternya? Yuk, langsung aja di simak ulasan berikut ini sampai habis ya!

Karakter kombinasi skill Jota yang pertama adalah Hayato. Karakter Hayato merupakan samurai legendaris yang memiliki skill yang sangat mematikan. Karakter Hayato ini memiliki skill yang dapat meningkatkan penetrasi armor dari karakte Jota, apabila HP Jota rendah.
Dengan kemampuannya tersebut, sangat cocok bila Hayato dikombinasikan dengan Jota. Karena akan menghasilkan kombinasi skill yang sangat mematikan di dalam peperangan Free Fire.

Karakter kombinasi skill Jota selanjutnya adalah Andrew. Karakter Andrew merupakan seorang polisi yang memiliki rasa keadilannya yang kuat, dia menghabiskan sebagian besar waktunya untuk mengejar para kriminal untuk mencari kebenaran yang merupakan jalan hidupnya.
Karakter Andrew ini sangat cocok dikombinasikan dengan Jota karena memiliki skill yang dapat mengurangi kerapuhan vest. Dengan begitu maka Jota akan semakin kuat ketika me-rush musuhnya di In-game Free Fire.

Karakter kombinasi skill Jota yang terakhir adalah Luqueta. Karakter Luqueta ini adalah seorang siswa pertukaran dari luar negeri yang pindah karena pekerjaan Ayahnya. Ayahnya ingin dia mengikuti jejaknya dan mendapatkan gelar MBA dan terjun ke bisnis, akan tetapi Luqueta memiliki Hobby bermain sepak bola.
Kemampuan dari DJ Alok ini memiliki kemampuan yang dimana setiap Kill maka akan meningkatkan maks HP hingga 35%. Dengan kemampuannya tersebut menjadikan Liqueta ini cocok bila dikombinasikan dengan Jota, karena Jota akan dapat mengheal darahnya secara otomatis sehabis dia rush musuhnya.
Nah, itu dia 3 kombinasi skill karakter Jota menurut UPoint.id. Jadi gimana menurut kamu? Oh ya, jika kamu ingin, Top Up Diamond Free Fire kamu langsung aja Top Up Diamond di UPoint.id ya.
Jangan lupa Follow Instagram UPoint.id dan jangan lupa Subscribe YouTube Channel UPoint eSport
BACA JUGA ARTIKEL MENARIK LAINNYA
Cara Dapat Skin Layla dan Thamuz 11.11 MLBB 2025!
>
07 November 2025
5 Tips Hemat Gacha Event Nexus Sea 11.11!
>
08 November 2025
5 Hero Fighter Gold Lane Terbaik di Mobile Legends yang Lagi Meta!
>
10 November 2025
Promo 11.11! Top Up 53+6 Diamonds Mobile Legends Dapat Bonus Tambahan! Khusus Pembayaran via ShopeePay di UPOINT.ID
>
11 November 2025
Promo 11.11! Beli Gift Card Roblox Diskon Rp20.000! Khusus Pembayaran via ShopeePay & DANA di UPOINT.ID
>
11 November 2025
Top Up Free Fire Dapat Bonus 5 Diamonds! Khusus Pengguna XLSmart di UPOINT.ID
>
11 November 2025
Promo 11.11 Top Up 140 Diamonds Free Fire Dapat Bonus 140 Diamonds! Khusus Pengguna IM3 dan DANA di UPOINT.ID
>
11 November 2025
Top Up 355 Diamonds Free Fire Dapat Bonus 12 Diamonds! Cuma di UPOINT.ID!
>
11 November 2025
Dapatkan Bonus 5 Diamonds Free Fire! Khusus Pengguna Telkomsel di UPOINT.ID!
>
11 November 2025
Top Up Free Fire Dapat Bonus 5 Diamonds dan Kuota 1 GB! Cuma di UPOINT.ID Menggunakan Tri!
>
10 November 2025