Artikel
Event Hyperbook Frostfire baru saja hadir di Free Fire dan membawa berbagai hadiah spesial yang nggak cuma keren, tapi juga cocok buat dijadikan koleksi di Free Fire. Buat kamu yang ingin koleksi hadiah spesial dari Event ini, pastikan kamu tau cara mudah dapat hadiah di Hyperbook Frostfire Free Fire.
Lewat Event ini, kamu bisa dapatkan banyak hadiah spesial, mulai dari Skin AWM yang super keren, Skin Backpack, Emote, Skin Katana. Skin Gloo Wall, Skin Grenade, dan juga Skin Skywing yang jadi hadiah utamanya. Semua hadiah ini bikin penampilan karakter kamu paling beda di arena pertempuran.
Skin Sparking Frostfire Skywing punya tampilan yang benar-benar memukau. Dengan efek visual berbasis elemen es dan api yang menyala-nyala, Skin ini memberikan kesan elegan sekaligus garang. Dominasi warna biru terang membuatnya terlihat menonjol di udara saat karakter kamu turun dari pesawat untuk mulai pertempuran di Map Alpine Free Fire.
Senjata Sniper terkuat di Free Fire juga turut hadir di Event ini dengan tampilan baru yang keren, yaitu Skin AWM - Frostfire Sniper. Skin ini punya desain futuristik yang didominasi warna biru bercampur dengan detail cahaya menambah kesan elegan sekaligus mematikan.
Skin Katana - Frostfire Echo dan Frostfire Hitter jadi senjata Melee paling keren di Free Fire. Skin Katana-nya punya desain elegan dengan efek api biru emas, sementara Frostfire Hitter tampil garang dengan kombinasi orange menyala. Dua Skin senjata Malee ini bikin kamu makin pede buat bermain Rusher di Free Fire.
Hadiah spesial lainnya juga bisa kamu dapatkan seperti Skin Frostfire Cutie Backpack buat tampil gaya di pertandingan dan Skin item Grenade - Frostfire Ignitor yang bisa memunculkan karakter saat meledak.
Skin item Gloo Wall - Frostfire Keeper juga tampil super keren dengan desain mirip labu api yang menyala, lengkap dengan detail logo tinju di tengahnya dan ada efek geraknya.
Nah, buat kamu yang ingin dapat daftar hadiah spesial ini, UPOINT.ID bakal kasih tau kamu cara mudah dapat banyak hadiah di Hyperbook Frostfire Free Fire. Yuk, simak ulasan artikel berikut ini!
Jangan bingung soal cara mendapatkan hadiah di Hyperbook Frostfire, kamu bisa ikuti langkah-langkah gampang ini buat borong semua hadiahnya:
Nah, itu dia cara yang bisa kamu lakukan buat dapatkan hadiah di Hyperbook Frostfire Free Fire. Jangan sampai kamu lewati kesempatan Event ini, karena waktunya terbatas hanya sampai 31 Desember 2024. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!
Kalau kamu tertarik mengikuti Event Hyperbook Frostfire di Free Fire, jangan lupa, untuk top up diamond Free Fire di UPOINT.ID terlebih dahulu, ya.
Jangan lupa Follow Instagram UPOINT.ID dan Subscribe YouTube Channel UPoint eSport agar bisa mendapatkan informasi terbaru seputar dunia game dan eSport.
KAMU JUGA BISA BACA ARTIKEL MENARIK LAINNYA
Lebaran Telah Usai! Nikmati Diskon Hingga 9.000 Koin Shopee di UPOINT.ID dengan ShopeePay!
>
01 April 2025
PROMO Setelah Lebaran! Da[atkan Cashback Sampai Dengan 12RB dari GoPay Setiap TopUp di UPOINT.ID!
>
01 April 2025
Top Up 77+8 Diamonds Mobile Legends Pakai Pulsa Indosat di UPOINT.ID, Dapat Bonus 3 Diamonds!
>
01 April 2025
Top Up 70 Diamonds Free Fire Pakai Pulsa Tri di UPOINT.ID, Bonus 12 Diamonds Gratis!
>
01 April 2025
Top Up 355 Diamonds Free Fire Pakai Pulsa Smartfren di UPOINT.ID, Bonus 5+12 Diamonds & 1 GB Kuota Internet Gratis!
>
01 April 2025