Artikel
Kini siapa yang tidak mengenal dengan game PUBG Lite PC? Mungkin sebagian orang mengenalnya bahkan ada yang sudah memainkannya. Versi yang satu ini jauh lebih ringan ketimbang dari versi sebelumnya yang dimana harus membutuhkan spesifikasi tinggi baru dapat memainkannya.
Sedangkan untuk versi PUBG Lite PC ini kamu dapat memainkannya dengan menggunakan spesifikasi PC yang standar saja. Untuk perbedaan dari kedua versi ini tidak jauh berbeda, item, senjata, maupun map itu sama semua.
Nah, bagi kamu yang baru saja bermain PUBG Lite PC. Kita ada sebuah cara bermain PUBG Lite PC khusus bagi para pemula. Untuk kamu yang mau tau dengan cara bermain tersebut, kamu dapat simak artikel ini sampai habis ya.
Baca Juga: Cara Mengatasi Lag Pada Saat Bermain PUBG Lite PC
Seperti yang kita tau bahwa sebelum dapat bermain, kamu harus download PUBG Lite PC terlebih dahulu serta membuat akun PUBG Lite PC. Di dalam PUBG Lite PC terdapat berbagai jenis skin menarik mulai dari skin senjata, kendaraan, helm, maupun lainnya.
Bagi kamu yang sudah penasaran dengan cara bermain PUBG Lite PC khusus pemula, dapat melihatnya di bawah ini ya.
Pertama kamu harus tau cara menggerakan karakter tersebut. Mempelajari cara bergerak sangat berguna sekali pada saat sudah memasuki pertempuran. Kamu harus tau cara berjalan kedepan, kebelakang, melompat, menunduk bahkan tiarap.
Hal tersebut akan berguna ketika kamu sedang di serang oleh musuh, kamu akan dengan mudah menghindari dari tembakan tersebut. Untuk mempelajari cara bergerak tersebut, kamu bisa mencobanya pada training.
Selanjutnya menguasai map yang ada. Di dalam PUBG memang terdapat beberapa map seperti Erangel, Miramar, Vikendi serta Sanhok. Setiap map tersebut memiliki bangunan serta alam yang berbeda-beda.
Nah, untuk kamu para pemula harus menguasai map yang ada di PUBG Lite PC. Ini sangat berguna sekali ketika kamu bermain, kamu akan mengetahui tempat-tempat rahasia di PUBG Lite PC maupun tempat yang menyediakan senjata-senjata paling sakit di PUBG Lite PC.
Selanjutnya coba mengenal jenis-jenis senjata yang ada di dalam PUBG Lite PC. Seperti yang kita tau bahwa senjata memiliki peran penting untuk dapat membunuh musuh pada saat kamu bermain.
Di PUBG Lite PC sendiri terdapat banyak jenis senjata yang bisa kamu gunakan seperti Submachine Gun, Assault Rifles, Shotgun, Sniper hingga Pistol. Senjata tersebut juga memiliki damage yang berbeda-beda serta penggunaan yang berbeda-beda.
Untuk menghadapi musuh yang berada di jarak jauh kamu dapat menggunakan senjata sniper, sedangkan untuk jarak menengah hingga dekat kamu bisa menggunakan senjata lainnya. Selain itu juga kamu harus bisa menguasai dari semua jenis-jenis senjata yang ada.
Terakhir selalu perhatikan zona. Di dalam PUBG Lite PC terdapat berbagai jenis zona yang akan muncul maupun bergerak di setiap saat. Ada zona merah atau Red Zone, zona ini sangat ditakuti oleh para pemain PUBG Lite PC.
Itu dikarenakan red zone merupakan sebuah area yang terdapat bom meledak. Keberadaan bom meledak tersebut tidak ada yang tau dan jika kamu terkena akan langsung tersebut. Selanjutnya ada zona biru atau blue zone.
Zona biru ini akan mengurangi darah siapa saja yang berada di area tersebut. Semakin lama zona biru ini akan semakin sakit alias akan semakin cepat mengurangi darah. Terakhir ada zona aman atau safe zone.
Sesuai namanya, zona aman ini adalah sebuah zona yang harus kamu tuju. Zona ini akan selalu mengecil dalam beberapa menit sekali. Semakin kecil zona ini maka semakin sedikit pemain yang tersisa di dalamnya.
Dapatkan Cashback hingga 12.000 Koin Shopee Beli Diamonds Apapun di UPOINT.ID Pakai SHopeePay!
>
04 Februari 2025
Dapatkan Cashback 90% hingga 12.000 GoPay Coins! Top Up Games Apapun Hanya di UPOINT.ID!
>
05 Februari 2025
Tim Flying Dutchman dari ITB Juarai Garena Game Jam: Back For Round 2!
>
05 Februari 2025
Garena Umumkan FFWS Global Finals 2025 akan Hadir di Indonesia!
>
05 Februari 2025
Promo FLASH SALE UPOINT.ID & H3ROStore! Dapatkan Bonus 50 Diamonds dalam bentuk Voucher dan Diskon Hingga Rp26.000 Diamonds menggunakan Pulsa Tri atau H3ROStore untuk Game Free Fire di UPOINT.ID!
>
13 Februari 2025
Promo CIAMIK Januari: Beli Berapapun UC PUBGM dapatkan Bonus Voucher Item Seragam Raptor & Helm Raptor PUBGM untuk Game PUBGM di UPOINT.ID!
>
25 Januari 2025
Jadi Makin Kuat! Ini 5 Tips Main Hero Lukas di Mobile Legends
>
31 Desember 2024
Jadi Makin Kuat! Ini 5 Tips Main Hero Lukas di Mobile Legends
>
31 Desember 2024
5 Hero Counter Wuyan Honor of Kings, Auto Jadi Lemah!
>
30 Desember 2024
Auto Win! Ini Tips Bermain Wuyan Honor of Kings
>
30 Desember 2024