
Artikel
Jika kamu bermain di mode ranked tier Epic ke atas maka kamu akan merasakan yang namanya pick hero loh sobat. Bagian ini bisa jadi bagian menyenangkan dan menegangkan juga. Karena di sini kita akan menentukan mana hero yang akan dipakai tim dan mana hero yang akan di banned sehingga baik tim kamu ataupun lawan tidak bisa menggunakannya.
Role hero yang sering jadi rebutan adalah hero yang sedang naik daun atau overpower, biasanya hero yang sering jadi rebutan adalah hero role marksman atau assasins, itu pun bagi yang bisa menggunakannya ya.
Nah ternyata ada satu role yang sangat jarang dijadikan rebutan tapi memiliki pengaruh besar terhadap tim loh, yup yaitu role tank, karena tugas hero yang satu ini tidak cukup banyak , yang pasti hero Mobile Legends yang satu ini wajib melindungi tim.
Maka dari itu kali ini kita akan bahas kenapa sih kamu wajib pakai hero tank di Mobile Legends, baca sampai habis ya sobat.

Jarang yang Pakai
Role ini sangat jarang sekali menjadi rebutan di kalangan pemain Mobile Legends ya sobat, apalagi saat mode ranked. Karena hero role ini dianggap bergerak lambat dan tidak bisa menyerang secara terus menerus.
Eits tapi ternyata jika kamu pakai hero ini secara benar, kamu akan menjadi yang paling dibanggakan di tim loh, karena kamu bisa melindungi mereka.
Tidak wajib jadi sampai late game
Karena pergerakan yang lambat dan role utama mereka adalah defence maka hero ini tidak dituntut untuk memiliki damage yang sakit, jadi tugas tank hanyalah membantu carry dalam farming dan menjaga teman satu tim saat diserang.
Hero ini juga bisa menjadi initiator saat war ya sobat, karena tank bertugas untuk membuka map saat hero musuh sedang bersembunyi.
Bisa jadi pelindung tim
Kata siapa hero tank tidak berguna di tim? Justru jika di tim kamu tidak ada tank, maka benteng pertahan tim kamu sangat lemah loh sobat. Karena menjadi hero pelindung bagi tim adalah tugas utama hero ini. Jadi tim kamu akan lebih kebal dan kuat jika ada tank nya.
Untuk di awal permainan tank bisa membantu dan melindungi hero carry mereka untuk farming dan menaikan level dengan cara memberikan semua gold ke hero carry tersbut, caranya dengan membeli item roam.
Jika carry tersebut sudah jadi maka kamu bisa lepas dan mulai membantu dalam war.
Nah itu dia sobat beberapa keuntungan atau alasan kenapa kamu wajib pakai hero role tank di Mobile Legends ya sobat.
Baca artikel lainnya:
Auto Rata! 5 Hero Combo Carmilla Terbaik di Mobile Legends
>
04 November 2025
FLASH SALE HARI INI! Top Up Garena Shell Delta Force 100 Ribu, Bayar Cuma 90 Ribu di UPOINT.ID Pakai QRIS!
>
04 November 2025
Mematikan! 5 Hero Combo Alice Revamp Terbaik di Mobile Legends
>
04 November 2025
5 Hero Combo Ixia Terbaik di Mobile Legends, Paling Efektif!
>
04 November 2025
Main Sambil Ibadah! Rekomendasi Map Roblox Ngaji yang Edukatif dan Seru
>
06 November 2025
Siap Tempur di Kancah Dunia: Empat Wakil Indonesia Menanti Group Draw KIC 2025 Malam Ini!
>
06 November 2025
ONIC Esports: Dinasti yang Tak Tergoyahkan, Sabet Gelar Juara MPL ID Season 16 dengan Dominasi 4-1
>
06 November 2025
Sang Raja di Kancah Global: RRQ Kazu Amankan Posisi Kunci di FFWS Global Finals 2025
>
06 November 2025
Euforia Pasca-MPL S16: ONIC Juara Pecahkan Rekor, Fokus Bergeser ke M7
>
06 November 2025
Siap Tempur di Kancah Dunia: Empat Wakil Indonesia Menanti Group Draw KIC 2025 Malam Ini!
>
06 November 2025