Artikel
Baru-baru ini, Jungler ternama dari tim BloodThirstyKings (BTK) yakni Mobazane, mendapatkan teguran dari Federasi Esports Malaysia (MESF).
Pemain ini membuat heboh media sosial dengan unggahannya yang dinilai tidak sopan terhadap Malaysia. Hal tersebut membuat banyak pihak termasuk komunitas dan penggemar scene MLBB Malaysia marah dan menghujat Mobazane.
Seperti apa kronologi selengkapnya? Berikut UPOINT.ID telah siapkan rangkumannya untuk kamu.
Michael “Mobazane” Cosgun baru-baru ini mendapatkan teguran langsung MESF atas postingannya yang dianggap tidak sopan terhadap Malaysia.
Melalui akun Instagram miliknya, ia memposting sebuah foto dengan adanya bendera Malaysia lalu menuliskan “NOOB” di gambar bendera tersebut. Postingan tersebut lantas membuat banyak pihak terutama pecinta scene MLBB Malaysia naik darah.
Dengan banyaknya hujatan yang ia terima, Mobazane pun meminta maaf atas apa yang ia lakukan melalui media sosial miliknya.
“Hi semuanya, saya mau menyampaikan perihal postingan terbaru yang saya buat tentang bendera negara Malaysia. Saya memahami sepenuhnya bahwa itu tidak menghargai, dan saya menyesali postingan tersebut,” tulis Mobazane.
"Saya ingin meminta maaf kepada komunitas di Malaysia, dan semua pihak yang tersinggung atas apa yang saya lakukan. Esports adalah tentang menyatukan semua orang dari semua negara, dan apa yang saya katakan berlawanan dengan apa yang diperjuangkan oleh MLBB,"
"Saya tidak bermaksud untuk menghina siapa pun, saya mengerti bahwa tindakan tersebut tak seperti apa yang semestinya. Saya bertanggung jawab penuh atas postingan tersebut. Ke depan, saya belajar dari kesalahan saya, dan memastikan bahwa hal ini tidak akan terjadi lagi,"
"Terima kasih untuk semuanya yang masih mempercayai saya – ini adalah pengingat bahwa kita semua harus berhati-hati soal tindakan dan pengaruhnya." tutup Mobazane.
(Postingan ini full diterjemahkan)
Saksikan terus info terupdate seputar Mobile Legends Esports lainnya hanya di UPOINT.ID
Oh iya, Jangan lupa Top Up Voucher Mobile Legends hanya di UPOINT.ID. Jangan lupa Follow Instagram UPOINT.ID dan Subscribe YouTube Channel UPoint Esports yaa...Oh iya, Jangan lupa Top Up Voucher Mobile Legends hanya di UPOINT.ID. Jangan lupa Follow Instagram UPOINT.ID dan Subscribe YouTube Channel UPoint Esports yaa…
Baca juga artikel menarik lainnya:
Promo Top Up Free Fire Pakai Pulsa IM3 di UPOINT.ID, Dapat Bonus 5 Diamond!
>
02 Juli 2025
Promo Top Up Free Fire Pakai Shopeepay di UPOINT.ID, Langsung Dapat Bonus 12 Diamonds!
>
03 Juli 2025
Promo UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 12+12 Diamonds Setiap Pembelian 720 Diamonds Free Fire menggunakan pulsa Telkomsel di UPOINT.ID!
>
01 Juli 2025
Promo UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 12 Diamonds Setiap Pembelian 355 Diamonds Free Fire menggunakan pulsa Telkomsel di UPOINT.ID!
>
01 Juli 2025
Promo UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 12 Diamonds Setiap Pembelian 140 Diamonds Free Fire menggunakan pulsa XLSmart atau XLStore di UPOINT.ID!
>
16 Juli 2025
Chibi Taunting MobaZane Setelah BTK Gagal Lolos Knockout M6
>
06 Desember 2024
Falcon Esports Lepas Fredrinn Mobazane Tiga Kali, Ini Alasan Coach Nyo Chaw!
>
04 Desember 2024
BTK Mobazane Gagal Melaju ke M5 World Championship
>
07 Oktober 2023