Kalahkan BTR Beta! EVOS Holy Berhasil Jadi Juara Kepo ID Mobile Legends 2024

 Artikel

 Hot

Kalahkan BTR Beta! EVOS Holy Berhasil Jadi Juara Kepo ID Mobile Legends 2024

26 Februari 2024 | by Contributor Upoint

EVOS Holy berhasil menang telak 2-0 dan menjadi juara dalam turnamen Mobile Legends Kepo ID saat melawan tim BTR Beta yang berlangsung pada 24-25 Februari 2024 dengan pertarungan yang sengit.

Sejumlah penggemar berfokus pada peran penting dari seorang pemain dalam tim yang bernama Claw Kun. Sebelumnya dia telah sukses pada ajang kejuaraan dunia seperti IESF dan World Cyber Games sehingga menjadi sorotan utama bagi penggemar tim EVOS.

Description
Banyak yang penasaran dan bertanya-tanya, apakah Claw Kun membawa keberuntungan bagi EVOS? Karena kemunculannya di tim EVOS memberikan energi yang mampu mengantarkan mereka meraih kemenangan.

Menariknya, ada yang berani menyebutkan bahwa Claw Kun adalah kunci sukses kemenangan dari tim EVOS Holy. Turnamen Mobile Legends Kepo ID adalah kompetisi MLBB cukup bergengsi di Indonesia dengan total hadiah mencapai Rp 20,000,000.

Total ada sebanyak 16 tim yang bertanding, termasuk EVOS Holy, Bigetron Beta, dan ONIC Miracle yang berpartisipasi dalam format eliminasi tunggal dengan pertandingan Best of 3 di turnamen ini.

Gelar juara yang berhasil didapatkan ini membuat EVOS Holy menegaskan dominasinya di turnamen MLBB lokal dan memberi harapan baru bagi penggemar untuk mengikuti jejak kemenangan mereka di turnamen selanjutnya.

Claw Kun memang bisa dibilang menjadi faktor kunci dalam kesuksesan EVOS Holy. Namun, tentunya ada faktor lain yang membuat tim macan ini berhasil meraih kemenangan, yakni kerja keras dan kekompakan dari seluruh pemain.

Mau tau informasi seputar kompetisi esports lainnya? Simak terus info terupdate hanya di UPOINT.ID!

Oh iya, jangan lupa Top Up Voucher Mobile Legends hanya di UPOINT.ID. Follow Instagram UPOINT.ID dan Subscribe juga YouTube Channel UPoint Esports yaa…

Trending Topics

Tahun Baru Tetap Cuan! Top Up Free Fire Pakai Pulsa XL/Axis di UPOINT.ID, Ada Bonus Diamond Menanti!

>

14 Januari 2026

Awal Tahun Hoki! Top Up MLBB Pakai XL/Axis di UPOINT.ID, Bonus Diamond Ngalir Terus!

>

14 Januari 2026

Survivors Telkomsel Merapat! Top Up 355 Diamonds di UPOINT.ID, Bonusnya Langsung Masuk SMS!

>

14 Januari 2026

User Telkomsel Merapat! Top Up MLBB di UPOINT.ID, Beli Paket Hemat Dapat Bonus Diamods!

>

14 Januari 2026

Pengguna Tri Wajib Tahu! Top Up MLBB Hemat di UPOINT.ID, Bonus Diamond Ngalir Terus!

>

14 Januari 2026

Related Topics

5 Item Terbaik Untuk Counter Hero Zhuxin di Mobile Legends

>

31 Desember 2025

Build Leomord Jungler Paling Sakit di Mobile Legends, Sekali Tebas Auto Kill!

>

31 Desember 2025

Tank Paling Nyebelin di War! Ini Cara Counter Gloo di Mobile Legends

>

31 Desember 2025

Lawan Gak Berkutik! Ini Cara Counter Leomord di Mobile Legends

>

31 Desember 2025

Auto Win di Rank! Ini Hero Fighter Jungler Terkuat di Mobile Legends

>

30 Desember 2025