Kalah Lawan EVOS Legends Pada Playoff MPL ID S11, RRQ Clay: Keadaan Memaksa Kita Pulang!

 Artikel

 Hot

Kalah Lawan EVOS Legends Pada Playoff MPL ID S11, RRQ Clay: Keadaan Memaksa Kita Pulang!

14 April 2023 | by Contributor Upoint

Kekalahan RRQ Hoshi melawan EVOS Legends pada babak playoff memang menjadi salah satu momen yang masih hangat diperbincangkan sampai saat ini.

Bagaimana tidak? Pada pertandingan ini, RRQ seperti dibawa terbang tinggi dengan poin yang sempat unggul namun dipaksa jatuh karena EVOS Legends melakukan comeback yang amat fantastik.

Mereview hal tersebut, RRQ Clay melalui video YouTube channel resmi dari Team RRQ menyampaikan sedikit pendapatnya mengenai faktor yang menyebabkan tim pemegang 4 trofi MPL ini harus kalah pada babak playoff MPL ID Season 11.
Description

“Dari awal kita lawan Evos Legend di regular season kita cukup mendominasi 2 leg menang lawan mereka tetapi di playoff kita harus pulang sama mereka, dan untuk game terakhir kita hampir menang tapi keadaan memaksakan kita pulang, kalah comeback karena kita kurang disiplin atau kurang untuk finishing gamenya,” tutur Clay.

Sosok midlaner dari tim RRQ tersebut menjelaskan bahwa kekalahan mereka kali ini dikarenakan comeback dan adanya kurang disiplin termasuk pada saat melakukan finishing terhadap gamenya.

Tentunya dengan kekalahan tersebut, diharapkan RRQ mampu lebih siap lagi dalam mengatur strategi permainan pada musim ke-12 mendatang.

Simak terus info terupdate seputar Mobile Legends Esports hanya di UPOINT.ID.

Oh iya, Jangan lupa Top Up Voucher Mobile Legends hanya di UPOINT.ID. Jangan lupa Follow Instagram UPOINT.ID dan Subscribe YouTube Channel UPoint Esports yaa..

Trending Topics

Promo Top Up Free Fire Pakai Pulsa IM3 di UPOINT.ID, Dapat Bonus 5 Diamond!

>

02 Juli 2025

Promo Top Up Free Fire Pakai Shopeepay di UPOINT.ID, Langsung Dapat Bonus 12 Diamonds!

>

03 Juli 2025

Promo UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 12 Diamonds Setiap Pembelian 140 Diamonds Free Fire menggunakan pulsa XLSmart atau XLStore di UPOINT.ID!

>

16 Juli 2025

Promo UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 3 Diamonds Setiap Pembelian 77+8 Diamonds Mobile Legends menggunakan pulsa Indosat atau myIM3 di UPOINT.ID!

>

22 Juli 2025

Promo UPOINT.ID: Dapatkan Bonus 3 Diamonds Setiap Pembelian 53+6 Diamonds Mobile Legends menggunakan pulsa Tri atau H3ROStore di UPOINT.ID!

>

22 Juli 2025

Related Topics

Menjadi Roster ke-4 untuk RRQ, Kolaborasi RRQ x Streamer Ungkap Posisi Clayyy!

>

07 Januari 2024

Well Played! Debut RRQ Dyrennn dan Lemon Raih Hasil Maksimal di Derby Classic MPL ID S12

>

18 September 2023

Baru Memasuki Week 2, Piek Viewers Derbi Klasik MPL ID S12 Kalahkan Angka Tertinggi Musim Lalu!

>

03 Agustus 2023

Baru Memasuki Week 2, Piek Viewers Derbi Klasik MPL ID S12 Kalahkan Angka Tertinggi Musim Lalu!

>

03 Agustus 2023

Hasil Match MPL ID S12 Week 2: RRQ Masih Tak Terkalahkan!

>

02 Agustus 2023