Artikel
Kejuaraan IESF World Esports Championship 2022 yang ke-14 berhasil terselenggara dengan sukses. 7 cabang game yang dipertandingkan berlangsung dengan seru. Antusiasme pemain dan penonton juga menambah kemeriahan ajang tahunan yang kali ini digelar di Bali, Indonesia tersebut.
Dari 7 cabang yang dipertandingkan, Indonesia mampu membawa pulang 3 medali emas yaitu melalui cabang DOTA 2, eFootball, dan Mobile Legends, serta 1 medali perunggu di cabang game CSGO Women.
Dalam game DOTA 2 dan Mobile Legends Indonesia berhasil lawan terkuat sekaligus musuh bebuyutan mereka yakni Filipina. Sementara dalam game eFootball yang diwakili oleh Elga, Indonesia berhasil memupus harapan pemain Argentina untuk membawa pulang medali emasi di IESF World Esports Chapionship 2022 ini.
Sedangkan untuk 4 cabang game lainnya, trophy juara berhasil diraih oleh 4 negara yang berbeda. Pada game PUBG Mobile, Timnas Kazakstan berhasil menjadi juara setelah bersaing dengan sengit bersama Timnas Brunei Darussalam.
Kemudian untuk pertandingan CSGO berhasil dimenangi oleh Polandia untuk kategori perempuan dan Makedonia Utara untuk laki-laki. Terakhir Pemain Pakistan berhasil menjadi juara untuk cabnag game Tekken 7.
Dengan hasil 3 medali emas dan 1 medali perunggu ini maka Timnas Indonesia berhak menjadi juara umum IESF World Esports Chapionship 2022. Ini merupakan pertama kalinya Indonesia berhasil menjadi juara di ajang kompetisi esports antar negara yang rutin digelar setiap tahunnya ini.
Oh iya, Jangan lupa cek promo terbaru di Upoint hanya di UPoint.id. Jangan lupa Follow Instagram UPoint.id dan Subscribe YouTube Channel UPoint Esports yaa...
Lebaran Telah Usai! Nikmati Diskon Hingga 9.000 Koin Shopee di UPOINT.ID dengan ShopeePay!
>
01 April 2025
PROMO Setelah Lebaran! Da[atkan Cashback Sampai Dengan 12RB dari GoPay Setiap TopUp di UPOINT.ID!
>
01 April 2025
Top Up 77+8 Diamonds Mobile Legends Pakai Pulsa Indosat di UPOINT.ID, Dapat Bonus 3 Diamonds!
>
01 April 2025
Top Up 70 Diamonds Free Fire Pakai Pulsa Tri di UPOINT.ID, Bonus 12 Diamonds Gratis!
>
01 April 2025
Top Up 355 Diamonds Free Fire Pakai Pulsa Smartfren di UPOINT.ID, Bonus 5+12 Diamonds & 1 GB Kuota Internet Gratis!
>
01 April 2025
Point Blank Ungkap Roadmap Esports 2025, Temukan Berbagai Turnamen Baru yang Bisa Kamu Ikuti!
>
19 Februari 2025
RRQ Hoshi dan Team Liquid ID Masuk Daftar Tim Esports Terpopuler 2024
>
29 Desember 2024
BOOM Esports Jadi Peringkat Pertama di PUBG Mobile Indonesia, Ini Daftar Lengkapnya!
>
27 Desember 2024
ONIC Esports Pecahkan Rekor dengan Juara Dunia dan Trofi Terlengkap!
>
20 Desember 2024
SRG Innocent Meraih Prestasi saat Melawan RRQ Hoshi di M6 World Championship
>
17 Desember 2024