Indonesia akan Jadi Tuan Rumah Kejuaraan Esports Dunia IESF World Championship 2022

 Artikel

 Hot

Indonesia akan Jadi Tuan Rumah Kejuaraan Esports Dunia IESF World Championship 2022

20 November 2021 | by Contributor Upoint

PB Esports Indonesia dan Komite Olimpiade Indonesia (NOC Indonesia) bekerja sama dengan International Esports Federation (IESF) untuk menggelar dan menjadi tuan rumah ajang IESF Esports World Championship 2022.

IESF Esports World Championship 2022 sendiri merupakan acara tahunan yang digelar oleh IESF yang mempertandingkan beberapa game esports dan diikuti oleh negara-negara anggota dari IESF.

Event akbar ini rencananya akan diselenggarakan di Nusa Dua, Bali, Indonesia pada 20-27 November 2022 dan diperkirakan diikuti oleh lebih dari satu juta atlet esports dari seluruh dunia yang akan mengikuti proses kualifikasi selama tiga bulan. Secara total, lebih dari 100 negara anggota IESF akan mengirimkan perwakilannya ke acara ini.

Description

IESF Esports World Championship 2022 yang akan digelar di Indonesia menjadi acara yang ke-14 turnamen ini digelar. Turnamen ini diselenggarakan pertama kali pada tahun 2009 silam di Korea Selatan. Sedangkan acara terakhir betajuk IESF Esports World Championship 2021 saat ini baru digelar di Israel. Indonesia sendiri akan menjadi tuan rumah yang kedua kali dalam IESF Esports World Championship ini. Indonesia sebelumnya pernah menjadi tuan rumah pada tahun 2016 lalu di Jakarta.

Sayangnya pihak PB Esports Indonesia maupun International Esports Federation masih belum mengumumkan lebih lanjut mengenai detail acara IESF Esports World Championship 2022. Berapa total hadiah yang diperebutkan dan game apa saja yang nantinya akan dipertandingkan masih didiskusikasn lebih lanjut.

Oh iya, Jangan lupa Top Up Voucher Google Play hanya di UPoint.id. Jangan lupa Follow Instagram UPoint.id dan Subscribe YouTube Channel UPoint Esports yaa...

Trending Topics

Cashback Mantul! Beli Diamonds MLBB, Dapat Bonus Diamonds dan Kuota 2GB Tri di UPOINT.ID!

>

01 April 2024

PROMO Spesial Ramadhan! Beli Diamonds Free Fire Dapat Bonus 50 Diamonds Plus Kuota 2GB Tri di UPOINT.ID!

>

01 April 2024

BONUS Seru Banget! Dapetin Bonus 3 Diamonds & 2GB Kuota IM3 Saat Beli Diamonds Mobile Legends di UPOINT.ID!

>

01 April 2024

Promo Spesial Ramadhan! Dapetin Cashback Langsung dengan ShopeePay di UPOINT.ID!

>

01 April 2024

PROMO LEBARAN! Bonus Diamonds dan Kuota buat Kamu yang Top Up Free Fire pakai Smartfren di UPOINT.ID!

>

12 April 2024

Related Topics

JV E-Sport Raih Predikat “Team with Most Kills” di Challenge Final Snapdragon Mobile Free Fire Season 3

>

15 Maret 2024

Sampai Kapan Veteran DEWA Watt Main MLBB? Ini Jawabannya!

>

15 Maret 2024

Tim Elevate dan Stalwart Esports Berhasil Lolos ke Babak Qualified Teams Call of Duty: Mobile

>

15 Maret 2024

Daftar Lengkap Game, Roadmap, Slot Turnamen IESF WEC 2024

>

14 Maret 2024

Performa EVOS Glory di MPL ID S13 Week 1, Tidak Sesuai Ekspektasi Para Penggemar!

>

14 Maret 2024